Selasa, 11 November 2014

indikator lampu rem honda maestro menyala terus

suatu hari lagi memarkirkan si AM di parkiran sekolah , tiba tiba lampu remnya menyala terus ga mau mati.
cek kesana kemari , mulai dari minyak rem hingga ke switch ternyata masalah ga solve. dengan bantuan dari para suhu di HMRC akhirnya solve juga : ternyata ada lampu rem belakang yang mati dan mengakibatkan indikator rem menyala terus. ganti bohlam dan akhirnya solve ..

0 komentar:

Posting Komentar